Belajar Membaca dengan Mudah Part 1

 


Mengajar anak mengenal huruf di awal usianya, perlu banyak metode yang menyenangkan untuk mereka. Salah satunya  yaitu dengan menggunakan media belajar yang ramah anak, sehingga anak-anak merasa sedang bermain.

Cara ini sangat efektif untuk anak.
Membuatnya juga mudah, hanya menggunakan kertas HVS ukuran A4 yang dibagi dua. Setelahnya dijilid.
Isi dengan berbagai pernak-pernik yang membuat anak antusias ketika membaca buku.





Di Sanggar Mama Bilqis, belajar membaca harus dengan bahagia. Setiap anak dikawal prosesnya. Contohnya seperti ini.

Buku rujukan dibuat secara manual. Tujuannya agar anak-anak melihat bahwa dengan sebuah buku bermanfaat, tidak melalui proses yang rumit. 

Comments